J-Rocks - Cobalah Kau Mengerti

Chord dan Lyric lagu J-Rocks - Cobalah Kau Mengerti

intro: C Am Dm G
Em Am Dm G

C Am
sudah ku katakan berulang kali
Dm G
sebenarnya dia punya maksud hati
Em A
tapi mengapa kau tak mau mengerti
Dm G
dan slalu saja kau berkeras hati

C Am
waktu bersama kau cerita tentangnya
Dm G
aku sama sekali tak berburuk sangka
Em A
karna kau bilang dia hanya teman saja
Dm G
tapi lama-lama ku jadi curiga

reff:
F
cobalah kau mengerti cobalah kau mengerti
Em D#
bahwa hati ini
Dm G
telah mengetahui telah mengetahui
C
dia ingin memilikimu
F
dengarkanlah diriku dengarkanlah diriku
Em A
wahai kekasihku
Dm G C
karena ku tak mau kehilangan dirimu

intro: C Am Dm G

C Am
sudah ku katakan berulang kali
Dm G
sebenarnya dia punya maksud hati
Em A
tapi mengapa kau tak mau mengerti
Dm G
dan slalu saja kau berkeras hati

C Am
waktu bersama kau cerita tentangnya
Dm G
aku sama sekali tak berburuk sangka
Em A
karna kau bilang dia hanya teman saja
Dm G
tapi lama-lama ku jadi curiga

Back To Reff

intro: A
D Bm Em A F#m B Em A 2x D

reff2:
G
cobalah kau mengerti cobalah kau mengerti
F#m F
bahwa hati ini
Em A
telah mengetahui telah mengetahui
D
dia ingin memilikimu
G
dengarkanlah diriku dengarkanlah diriku
Em A
wahai kekasihku
Em A
kau sangka aku cemburu
F#m B
tapi itu memang hakku
Em A
karna kau adalah kekasihku

outro: D Bm G A 2x D7

0 komentar:

Post a Comment

 
Support : Mas Kolis | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013 | Kumpulan Chord Gitar 13 | All Rights Reserved
Template Created By Creating Website Published By Mas Template
Edited By Wahyu Hidayat Proudly powered By Blogger